Selasa, 23 November 2010

Takdir

Merenung di Tengah kegelapan
memandang di tengah kesunyian
mencari di tengah keramaiaan
Kapan akan Datang,semua yang menjadi
bagianku...dalam suratan Takdir

cinta & senyuman



Mengenang masa lalu di tepian senja
melihat mu tersenyum bersama orang lain,
bahagiaku selalu untukmu.
mungkin aku tidak bisa menjadi orang yang sempurna buat kamu.
Cinta yang ku pendam  di dasar hatiku masih selalu milikmu walau
kau sudah tidak lagi bersamaku.

kata bijak

Kesabaran selalu membuahkan hasil yang terbaik
Kasih selalu mampu mengembalikan hati yang berpaling
Iman & Keyakinan kita kepada Tuhan mampu memulihkan
segalanya di dalam kehidupan kita

kata-kata CINTA

Aku berlayar  dengan hati yang tulus & selalu ingat kamu
Jika Cinta itu Anugrah ijinkan aku terbuai di dalam Hatimu &
Jika rindu itu indah ijinkan aku dekat dengan Mu...&
Jika sayang itu abadi ijinkan aku menyayangi Mu.

I LOVE YOU